shape
shape

Penulis: admin

Pembiasaan Doa Pagi Agama Kristen di SMPN 22 Surabaya: Menyemai Nilai-Nilai Spiritual di Pagi Hari

Surabaya, 15 Oktober 2024 – Pembiasaan Doa Pagi bagi Agama Kristen di SMP Negeri 22 Surabaya Surabaya terus berkomitmen untuk membentuk siswa-siswinya tidak hanya dalam hal akademik, tetapi juga dalam pengembangan karakter spiritual. Salah satu program unggulan yang secara rutin dilaksanakan adalah Pembiasaan Doa Pagi bagi

Read More

Pelantikan OSIS Periode 2024-2025

Surabaya, 14 Oktober 2024 – Hari ini merupakan hari yang spesial bagi para siswa yang telah dipercaya untuk mengemban amanah sebagai pengurus OSIS periode 2024-2025 karena hari ini dilakukan pelantikan pengurus OSIS baru oleh Kepala Sekolah SMP Negeri 22 Surabaya Dra. Ismy Latifaty, M.Pd. Pelantikan ini

Read More

Pembiasaan 7S

Pembiasaan 7S: Membangun Karakter Unggul di Lingkungan Sekolah Pembiasaan 7S (Senyum, Salim, Salam, Sapa, Sopan, Santun, dan Semangat) merupakan program yang dirancang untuk membentuk karakter positif di lingkungan sekolah. Melalui program ini, siswa diajak untuk menerapkan nilai-nilai yang mendukung terciptanya suasana belajar yang nyaman, penuh semangat,

Read More

SMP NEGERI 22 SURABAYA RAIH PENGHARGAAN SEKOLAH ADIWIYATA NASIONAL 2024

Selamat dan sukses, SMP Negeri 22 Surabaya meraih prestasi membanggakan di bawah kepemimpinan Dra. Ismy Latifaty, M.Pd yaitu meraih penghargaan Adiwiyata Nasional 2024. Penghargaan ini diberikan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) bekerja sama dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Kementerian Agama (Kemenag),

Read More

SENAM CUCI TANGAN, GERAKAN SEKOLAH SEHAT

Surabaya, 11 Oktober 2024 – SMP Negeri 22 Surabaya menggelar acara “Senam Cuci Tangan” sebagai bagian dari kampanye Gerakan Surabaya Sehat. Acara ini diadakan pada Jumat pagi dan diikuti oleh Ibu Dra. Ismy Latifaty M,Pd selaku Kepala Sekolah SMP Negeri 22 Surabaya seluruh siswa, guru, serta

Read More